Minggu, 16 Agustus 2015

Pembelajaran Komputer Dasar Untuk Pelajar Sekolah Dasar di Desa Dukuhsari

Sekarang ini kita harus senantiasa mengikuti perkembangan zaman.Salah satunya adalah alat elektronik yang semakin berkembang yaitu komputer. Komputer banyak dijumpai di sekolah-sekolah maupun perusahaan,kantor,dan bahkan sekarang anak sekolahpun mempunyai komputer. Pembelajaran komputer sangatlah penting di kalangan pelajar. Bahkan sekarang anak SD pun sudah di ajarkan tentang komputer.
Dengan adanya perkembangan zaman tersebut, disini kami dari KKN-T UMSIDA mengadakan Pembelajaran Komputer Dasar Bagi anak Sekolah Dasar. Materi yang kami berikan berupa pengertian komputer,dan hal-hal yang berhubungan dengan komputer.
        Maka dengan adanya pembelajaran ini bermanfaat untuk memberikan sebuah penjelasan tentang apa saja yang ada pada komputer. Karena dengan seiring perkembangan zaman,kita dituntut untuk mengetahui hal baru sesui perkembangan zaman. Agar kita tidak terlalu ketinggalan akan berkembangan komputer.



 

Categories:

0 komentar:

Posting Komentar

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com

Copyright © KKN DUKUHSARI | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com | BTheme.net      Up ↑